Connect with us

Hi, what are you looking for?

Headline

Selasa Listrik Padam Dari Mulai Pukul 09.00 WIB

KUNINGAN (MASS) –  PLN ULP Kuningan  kembali akan melakukan proses pemadan listrik dibagian timur Kuningan. Pemadaman ini dilakukan karena tengah melakukan pemeliharaan jaringan dan gardu di beberapa lokasi.

Pemeliharaan rutin dilakukan untuk menjaga dan meningkatkan pasokan listrik. Adapun pemadaman akan dilakukan pada  Selasa  (26/1/2021) mulai Pukul 09.00 WIB sampai selesai     

“Sebagian Ciwaru, Sagaranten, Margacina, Pabuaran, Karangkancana, Kaduagung, Gunung Jawa dan Jabranti,” ujar   SPV PLN Kuningan Khaerudin.

Pria yang akarab dipanggil Akay itu  mengatakan, sehubungan dengan kegiatan pemliharaan dan demi keamanan serta keselamatan bersama, listrik di sekitar lokasi  itu untuk sementara tidak dapat digunakan.

“Kami mohon maaf dan pengertian atas ketidaknyamananya. Apabila terjadi padam diluar jadwal tersebut, maka telah terjadi gangguan kelistrikan,” lanjut dia.


Untuk itu,  mohon segera menghubungi Contact Center PLN 123 atau melalui PLN Mobile. (agus)

Wilayah Yang Padam Listrik

Sebagian Ciwaru, Sagaranten, Margacina, Pabuaran, Karangkancana, Kaduagung, Gunung Jawa dan Jabranti

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pasca tidak ada teror ke hewan ternak di Kecamatan Cibingbin, semua lega. Namun, kelegaan warga hanya sebentar karena serangan serupa terjadi...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Untuk kesekian kalinya petani KJA (Kolam Jaring Apung) Waduk Darma berhasil menangkap ikan raksasa jenis bandeng. Ikan ini berhasil ditangkap pada...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Waduk Darma kembali memberi berkah bagi warga sekitar. Hal ini setelah para petani Keramba Jaring Apung (KJA) kembali menangkap ikan raksasa. Kali...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Elf jurusan Cikijing-Cirebon terbalik di Jalan Kuningan-Cikijing tepatnya di Jalan Desa Kertawirama Kecamatan Darma. Insiden laka tunggal ini terjadi pada Minggu...

Advertisement